Seberapa Penting Fitur Vehicle Stability Control Pada Mobil?

Nabiel Giebran El Rizani - Sabtu, 24 April 2021 | 18:30 WIB

Vehicle Stability Control (VSC) (Nabiel Giebran El Rizani - )

Jika sensor mendeteksi pergeseran gerak mobil yang tidak wajar di luar batas toleransi, vehicle stability control akan mengintervensi dengan mengurangi torsi mesin.

Baca Juga: Heboh Penampakan Toyota Land Cruiser 300, Ini Sekilas Spesifikasinya

Selain itu, fitur ini bekerja berdasarkan sistem rem ABS sehingga ketika mendeteksi mobil tergelincir rem ABS langsung aktif untuk menstabilkan mobil.

Sehingga mobil tetap bisa dikendalikan dalam kondisi permukaan jalan yang ekstrem.