Turbo Jangan Sampai Rusak, Mesin Diesel Bisa Jadi Begini Bestie!

GBRN,Ryan Fasha - Jumat, 3 Juni 2022 | 13:45 WIB

Ilustrasi mesin diesel (GBRN,Ryan Fasha - )

Tekanan udara inilah yang akan memperbesar daya ledak di ruang bakar.

Alhasil tenaga mesin dan torsi akan meningkat drastis.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Turbin Keong Turbo Pecah
 

Baca Juga: Lakukan Hal Ini, Cegah Kerusakan Ban Serep Saat Lama Tersimpan

"Memang kalau turbo mesin diesel rusak, mesin masih bisa hidup namun ada suara berisik dari turbo," jelasnya.

Jadi sebelum rusak sebaikmya turbo dirawat dan diservis secara berkala.