Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Utilitas, Bully Dog Tuner

Jumat, 21 Juli 2017 | 15:36 WIB
No caption
No credit
No caption

JIP - Dewasa ini, semua kendaraan bermotor menggunakan mesin dengan perangkat injeksi elektronik.

Jika dibandingkan dengan mesin karburator era 1980an, mesin dengan teknologi injeksi lebih presisi dan terintregrasi. Sehingga mesin lebih optimal dan efisien.

Tidak seperti mesin berkarburator, mesin berinjeksi bekerja dengan perintah dari ECU (Engine control Unit).

ECU adalah otak yang mengatur semua, waktu pengapian, semprotan injektor, dan banyak lagi fungsi mesin. Peranti inilah yang menentukan performa dan kinerja mesin.

Perihal ngulik mesin, dapur pacu berteknologi injeksi yang sudah mengaplikasi OBD2 (baca boks) boleh tersenyum lebar, terutama para pemilik Jeep JK Wrangler.

Karena kini banyak tersedia berbagai perangkat berupa hardware dan software untuk mendongkrak kemampuan mesin, sampai batas tertentu.

Salah satunya Bully Dog dari GT Tuner.

“Bully dog adalah perangkat tambahan, untuk memberikan program baru pada ECU,” terang Widodo Teguh dari Prorock Engineering.

No caption
No credit
No caption
Melalui layar LCD ini kita memantau semua informasi dari ECU mengenai kondisi mesin.
No caption
No credit
No caption
Dan melalui alat inilah JK Wrangler dapat diprogram ulang komputernya untuk mendapatkan performa seperti yang diinginkan.

ECU mengatur mesin via program yang sudah terkunci dari pabrik. Namun, program ini sebenarnya belum mengoptimalkan seluruh potensi mesin.

“Karena pada dasarnya pabrikan mencari titik ‘aman’ bagi kendaraan produksinya.

Editor : inne

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa