Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Jeep CJ-7 Rasa Kuda Pacu

Indra Aditya - Selasa, 27 Februari 2018 | 08:05 WIB
Berkuda sama balap itu hampir sama, harus kenal karakter tunggangan
Berkuda sama balap itu hampir sama, harus kenal karakter tunggangan

“Ya, sepertinya kedua olah raga ini hampir serupa, jadi rasanya boleh dicoba,” ujar pria yang sebelumnya juga menekuni hobi otomotif roda dua.

“Namanya buat cari hobi baru, jadi niatnya tidak mau jor-joran di awal,” niat pria yang akrab disapa Kang Erwin.

(BACA JUGA: Jurus Untuk Meminang Si ‘Badak’ Ford Everest Bekas)

Gardan Cherokee dicomot agar konstruksi kaki lebih mendukung
Gardan Cherokee dicomot agar konstruksi kaki lebih mendukung

Baru turun pertama kali, rupanya Kang Erwin sudah bersaing ketat dikelas G4.3 dengan para pembalap yang lebih senior.

Jeep CJ-7 ini seolah sudah melekat dengan kang Erwin di balap speed off-road.

Karena pernah mencoba satu seri pakai Cherokee, tapi selalu bermasalah dan jarang finish.

Rasanya CJ-7 sudah jadi Kuda Besi yang cocok buat Erwin di speed off-road.

Walau mobil balap, tampilan wajah CJ-7 tetap harus manis dilihat.

(BACA JUGA: Sejarah Suzuki Jimny LWB Di Dunia)

Editor : Indra Aditya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa