Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jimny Sierra 1984 Ini Dapat Donor Tenaga Dari Suzuki Swift

Nabiel Giebran El Rizani - Minggu, 14 Oktober 2018 | 17:00 WIB
Modifikasi Suzuki Jimny Sierra 1984
Dok. OTOMOTIF
Modifikasi Suzuki Jimny Sierra 1984

Untuk traksi maksimal, dipasang locker merek Spartan di gardan belakang, sedangkan depan pakai Limited Slip Differential (LSD) pabrikan OS Giken

Anting Per : Travel suspensi lebih maksimal menggunakan anting per Trail Tough. Jenis anting per Shackle Missing Link ini, memberikan travel suspensi lebih saat artikulasi

Adaptor Per : Dudukan per di sasis dibuatkan adaptor untuk titik dudukan per yang baru, karena menggunakan per lebih panjang milik Old Man Emu (OME)

Rem Tangan : Sistem rem tangan tromol dipensiunkan. Agar kerja rem tangan lebih pakem, dipasangkan rem cakram buatan Low Range dengan mekanisme elektrik

Pintu Belakang : Bodi Jimny yang kecil, dimaksimalkan setiap ruangnya untuk meletakan perlengkapan off-road

Cargo : Akses barang di bagian bawah jadi lebih mudah saat rak atas bisa diangkat

Speaker : Speaker pakai jenis marine grade, agar aman saat terendam air

(BACA JUGA: Pasti Belum Pada Banyak Tahu, Kenalan Lagi Yuk Sama Jeep CJ-10)

DATA Modifikasi

Mesin & Transmisi :

Suzuki Swift Sport M16A (ZC31S), radiator aluminium custom, fuel pump Mercedes S320, fuel regulator SARS, alternator Premier Power Welder 160A.

Alat las listrik Premier Power Welder, transfercase SJ413 upgrade Twisted TT 2 Low TrailTough, low gear ratio 1:3,14, gearbox 5-Speed Vitara.

Gardan SJ 413 Samurai, solid axel gusset (Reinforce gardan depan) Low Range Off-road

Pelindung gardan Low Range Offroad, as roda Chromoly, Low Range Off-road, locker depan OS Giken, locker belakang Spartan, final gear 5,125

Suspensi dan Kaki-Kaki :
Per OME Wrangler YJ, missing link depan belakang YJ Swap Kit Trail Tough

Pelek Beadlock MRW 15x8 inch, ban Savero Extrim 31

Sokbreker Kayaba Multi, rem belakang Diskbrake kit Trail Tough

Transfer parking brake E-brake Low Range Off-road

Aksesori Pendukung :
Winch Warn 8274-M40, sling plasma Masterpull XD 21.700 lbs

Rollbar Seamless custom, sargo barrier Country Cat, bumper Custom, cut off Industrial spec

Radio komunikasi Kenwood, soft top Smittybilt, shock stir Toughdog 4way,

Tachometer Speedhut with shift light 3 3/8 inch, Sand Ladder GMB Germany

Tangki cadangan Rotopax USA 2 x7.5 L, spring leaf Anti Wrap Bar Custom

Editor : Nabiel Giebran El Rizani
Sumber : Otomotifnet.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa