Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

RC Ini Awalnya Land Rover D90 Disulap Jadi Double Cabin D130!

Bimo SS - Sabtu, 8 Agustus 2020 | 11:30 WIB
RC Land rover d130
RC Land rover d130

JIP.co.id - Awal 'kecebur' di hobi RC Scale adventure, Abu Bakar Sidik sudah membulatkan tekad untuk memiliki RC yang konsep yang tidak mau pasaran.

Alhasil, hardbody 1/10 Land Rover Defender 110 yang di custom dari Hardbody Land Rover Defender D90 sebelumnya. Tapi ditengah proyek custom, tiba-tiba sang istri justu menyodorkan foto Landy D130 yang didapat dari internet.

“Akhirnya konsep berubah jadi Landy D130 deh, RC dengan body Landy D130 pun belum pernah saya lihat disini” ujar Dicky.

Custom body digarap oleh Pujo Asmoro, salah satu ‘pengrajin’ body RC Custom. Hardbody Landy D90 aslinya pun hanya tersisa dari gril sampai batas pilar B saja. Mulai kabin tengah hingga bak belakang semuanya dibuat dari bahan PVC lembaran.

Baca Juga: Beberapa Tips Biar Tangki SUV dan Jip Anda Agar Tetap Sehat

RC LAnd Rover d130
RC LAnd Rover d130

Basic kit RC4WD TF1 yang memiliki wheelbase awal di 27,8 cm pun terpaksa melar mengikuti wheelbase body baru Landy D130 di 40cm.

Sasis juga mendapat penyesuaian panjang sebanyak 9cm. Selesai dengan urusan bodi, Dicky juga melengkapi kit nya dengan berbagai aksesoris off-road supaya lebih mirip mobil off-road sungguhan. 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa