Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Museum Toyota Land Cruiser Pertama Di Dunia Justru Ada di Amerika

Rindra Pradipta - Sabtu, 26 September 2020 | 11:45 WIB
Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)
Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)

Jip.co.id - Cinta mati Toyota Land Cruiser. Jadi gambaran yang tepat untuk seorang bernama Gregg Miller.

Dia adalah pendiri Land Cruiser Heritage Museum (LCHM) yang diresmikan pada 23 Juni 2014, di Utah, Amerika Serikat.

Land Cruiser Heritage Museum (LCHM) dan Gregg Miller
Land Cruiser Heritage Museum (LCHM) dan Gregg Miller

Museum ini jelas mencerminkan kecintaannya yang dalam pada Toyota Land Cruiser.

Baca Juga: Toyota Land Cruiser HZJ 75 Ini Restorasinya Rapi Banget, Ngak Neko-neko

Sepengetahuan kami, LCHM menjadi museum pertama di dunia, yang mengkhususkan diri pada Toyota Land Cruiser, yang bahkan di Jepang sendiri belum ada.

Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)
Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)

Yang membuat museum ini istimewa adalah sang pendirinya, Gregg Miller. Gregg yang merupakan tokoh masyarakat di negara bagian Utah, memang pecinta Toyota Land Cruiser sejati.

Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)
Land Cruiser Heritage Museum (LCHM)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa