Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tampilan Muka Suzuki Jimny Generasi 2 Terakhir, Ada Di Tipe Ini!

Bimo SS - Selasa, 21 September 2021 | 06:05 WIB
Jimny Caribian
bondan ranukusumo
Jimny Caribian

JIP.co.id - Dimasa produksinya yang panjang, Jimny generasi ke 2 memang memiliki perubahan muka yang sangat beragam.

Untuk Jimny yang masuk ke Indonesia pun memiliki perubahan. Dari grill besi, dan terakhir model plastik.

Model terakhir muka Jimny pun terpasang pada Suzuki Caribian SJ413.

Para penggemar Suzuki Jimny di Indonesia lebih mengenal dengan sebutan 'muka Caribian'.

Dinamakan demikian karena publik Indonesia mengenalnya saat Suzuki Caribian SJ413.

Diperkenalkan pertama kali pada tahun 2004 silam.

Saat Suzuki Jimny long wheelbase bermesin 1300 cc ini mulai dipasarkan di Indonesia.

Baca Juga: Engine Mounting Mulai Rusak, Begini 2 Cara Deteksinya

Suzuki Jimny Caribian muncul tahun 2004, dan sempat menghadirkan tren ganti muka pada Jimny lawas generasi 2.
bondan ranukusumo
Suzuki Jimny Caribian muncul tahun 2004, dan sempat menghadirkan tren ganti muka pada Jimny lawas generasi 2.

Namun sebenarnya, model muka ini sudah dikenal di Jepang sejak tahun 1995. Pada Suzuki Jimny tipe JA12, JA22, dan JB32.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa