Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Traksi Roda Terjaga Saat Off-Road, Cobain Cara Lawas Ini, Masih Ampuh Lho!

Bimo SS - Selasa, 7 September 2021 | 08:00 WIB
locker las
locker las

Jip.co.id - Salah satu upaya dalam menjaga traksi roda kanan dan kiri tetap kompak adalah dijejali dengan peranti traction aid.

Selain penambahan LSD (Limited Slip Differential) ataupun locker, ada trik yang sudah cukup lama dikenal didunia off-road.

Pada locker las, gigi Sidegear diisi menggunakan las.
Pada locker las, gigi Sidegear diisi menggunakan las.

Dikenal dengan sebutan lock-las dikalangan penghobi off-road Indonesia.

Disebut demikian karena ada proses pengelasan yang dilakukan pada unit side gear di gardan belakang.

Tujuannya adalah menambal atau mengisi gigi side gear yang bertujuan mengganjal gigi spider atau gigi bolu supaya gagal berputar.

Baca Juga: Beli SUV Bekas Kilometer Rendah, Periksa Odometer Agar Tidak Tertipu

Saat mengelas side gear, sebaiknya oleskan grease pada spline sidegear.
Saat mengelas side gear, sebaiknya oleskan grease pada spline sidegear.

Teknisnya yang perlu diperhatikan saat mengelas adalah melumasi rongga spline dengan grease guna mencegah rusaknya gigi spline akibat api las.

“Jika menggunakan las listrik, usahakan menggunakan kawat las khusus untuk bahan stainless steel supaya kuat”. Ujar Bimo Wicaksono, off-roader yang kerap mengaplikasi trik ini.

Untuk aplikasi locker las disarankan menggunakan kawat las stainless steel.
Untuk aplikasi locker las disarankan menggunakan kawat las stainless steel.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa