Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Air Washer Suka Diisi Air Biasa, Ini Dia Efek Negatifnya Pada Kaca Mobil

Nabiel Giebran El Rizani,Ryan Fasha - Rabu, 6 Oktober 2021 | 17:30 WIB
Ilustrasi mengisi tabung air wiper dengan wiper fluid
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Ilustrasi mengisi tabung air wiper dengan wiper fluid

Jip.co.idWasher Fluid memiliki kandungan kimia yang mampu membersihkan kaca mobil dari segala kotoran.

Namun, masih banyak pemilik mobil yang menggunakan air biasa atau air keran untuk mengisi tabung washer.

Apa dampaknya terhadap kaca mobil?

"Air biasa itu tidak mengandung pembersih khusus seperti washer fluid," buka Triyono dari bengkel Family Auto Service (FAS).

Ilustrasi wiper mobil
GridOto.com
Ilustrasi wiper mobil

Baca Juga: Suzuki Jimny Wide JB33 Dirombak Off-Road Pakai Gardan Toyota Prado

"Jadi saat digunakan maka kaca depan mobil tidak akan berfungsi maksimal," tambahnya.

Efeknya bagian kaca mobil masih akan tetap kotor alias kotoran masih tertinggal atau menempel.

Ini khususnya buat kotoran membandel atau sudah menempel lama yang tidak bisa dibersihkan pakai air keran saja.

Kalau dibiarkan hal bisa membuat kaca mobil bisa baret akibat kotoran yang tertinggal di kaca mobil.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa