Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mendeteksi Kompresi Mesin Mobil Bocor Masuk Ke Dalam Radiator

Nabiel Giebran El Rizani,Andhika Arthawijaya - Rabu, 22 Desember 2021 | 14:45 WIB
Mesin DFSK Glory i Auto
Mesin DFSK Glory i Auto

Baca Juga: Mobil Matic Berhenti di Lampu Merah, Tuas di D atau N? Ini Jawabannya

 

Ketika putaran mesin digas lebih tinggi, lanjut Wandi, muncratan cairan radiator akan makin besar.

Itu kalau sudah terlalu parah, “Kalau masih belum parah kebocoran kompresinya, akan muncul gelembung-gelembung udara yang cukup sering, meski cairan radiator masih belum panas,” jelasnya.

Nah, bila mendapati hal tersebut, segera deh bawa mobil kesayangan Anda ke bengkel untuk dilakukan perbaikan.

Oiya, bocornya kompresi ini bisa juga disebabkan oleh faktor lain, seperti kerusakan pada packing cylinder head, klep bocor, ring kompresi piston menguncup akibat kerak, dinding piston atau liner silinder aus dan sebagainya.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa