Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Perlakukan Jimny Begini, Berpotensi Merusak dan Membahayakan!

Rindra Pradipta - Rabu, 29 Desember 2021 | 09:03 WIB
Suzuki Jimny offroad
Bimo SS
Suzuki Jimny offroad

Jip.co.id - Suzuki Jimny generasi 2, memang mesin F10A yang digunakan sudah terkenal dengan tenaganya yang ngepas.

Dan ini juga mungkin yang membentuk perilaku pengendaranya bawa mobil ini kasar karena gemes dengan tenaga mesinnya.

Baca Juga: Tips Rawat SUV, Jaga Selalu Kondisi Ban Cadangan Agar Tetap Prima

Jadi kerap dijumpai pengguna Jimny yang suka 'gas pol - rem pol' untuk memancing atau mempertahankan tenaganya.

Padahal, akselerasi berlebihan dan deselerasi mendadak tidak ada manfaatnya selain mempercepat kerusakan dan membuang bahan bakar.

Baca Juga: Yuk Ngoprek Head Mesin Jimny, Segini Ukuran Pabrik Kalau Mau Joss Lagi

Juga masih banyak pengemudi yang kurang tepat dalam pemilihan gigi transmisi.

Misalnya kecepatan rendah dengan gigi tinggi atau sebaliknya kecepatan tinggi dengan gigi rendah.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa