Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Isuzu D-Max Berhasil Dimodif Garang, Kaki-kaki Jadi Jangkung, Cocok Angkut Motor Trabasan!

GBRN - Senin, 30 Mei 2022 | 19:15 WIB
Modifikasi Isuzu D-Max hasil garapan bengkel India, Grid7 Custom
Youtube/Febin Francis Films
Modifikasi Isuzu D-Max hasil garapan bengkel India, Grid7 Custom

Jip.co.id - Bagi Anda yang ingin memodifikasi Isuzu D-Max jadi lebih garang, bisa contoh satu ini.

Isuzu D-Max dikenal sebagai pikap kabin ganda yang memiliki tampang gagah dan berotot.

Enggak heran kalau Isuzu D-Max banyak dimodifikasi bergaya off-road yang sangar dengan kaki-kaki kekar.

Salah satunya Isuzu D-Max bertampang sangar yang datang dari India, garapan bengkel Grid7 Custom.

 

Baca Juga: Wajib Ngerti Nih, Ini Waktu yang Tepat buat Servis AC Mobil

Kaki-Kaki Isuzu D-Max dibuat makin jangkung sekitar 6 inci
Youtube/Febin Francis Films
Kaki-Kaki Isuzu D-Max dibuat makin jangkung sekitar 6 inci
 

Dalam ubahannya yang pertama kali disentuh ialah di sektor kaki-kaki sehingga nampak lebih jangkung.

Mulai dari suspensi sudah dicustom dan juga telah naikkan setinggi 6 inci berkat tambahan lift kit.

Lalu di area roda terselip ban kekar bertapak kasar yang membungkus pelek Zeus Camel ukuran 16 inci.

Selesai dengan kaki-kaki, tampilan eksterior D-Max satu ini juga diubah jadi lebih garang.

Editor : GBRN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa