Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Ford Ranger Ini Gantengnya Gak Ada Obat

Nabiel Giebran El Rizani - Rabu, 3 Juni 2020 | 16:09 WIB
Ford Ranger X
Ford Ranger X

Jip.co.id - Ford Ranger ini merupakan sebuah proyek modifikasi yang diberi nama Project Ranger X.

Project Ranger X adalah hasil kreasi BDS Suspension dengan fokus membuat mobil petualangan yang tangguh.

Project Ranger X memakai basis Ford Ranger Ranger XLT 4x4 SuperCrew.

Ford Ranger XLT 4x4 SuperCrew menggunakan mesin 4 silinder EcoBoost berkapasitas 2.300 cc dengan transmisi 10-speed.

Ford Ranger X
Ford Ranger X

(Baca Juga: 3 Pilihan Ban Off-road Lokal Untuk Kendaraan 4x4 Anda (Part 1))

Project Ranger X dikonversi menjadi long-bed dan diberi kotak perkakas Knapheide serta custom rack buat membawa berbagai macam recovery gear.

Project Ranger X memakai suspensi dan lift kit BDS Suspension yang membuat ground clearance lebih tinggi 15 cm.

Plus coilovers Fox 2.5 Factory Series DSC, AirLift rear airbag system, dan pelek off-road KMC XD Series Grenade yang dibalut ban BFGoodrich Mud Terrain KM3 tires.

Ia dibekali bumper depan WARN Ascent dan winch WARN Zeon 10-S, rock sliders, dan underbody skid plates untuk melindungi mobil.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa