Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MMKSI Gelar Kampanye Untuk Hari Anak Nasional & 10K Service Experience

Rindra Pradipta - Jumat, 8 Juli 2022 | 10:30 WIB
MMKSI adakan Kampanye Spesial Hari Anak
MMKSI
MMKSI adakan Kampanye Spesial Hari Anak

Jip.co.id - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mempersembahkan dua kampanye baru.

Kampanye ini adalah “Mitsubishi Peduli Anak Indonesia” yang ditujukan untuk turut serta merayakan Hari Anak Nasional dan juga “10K Service Experience”.

Pelaksanaan kedua kampanye ini dilakukan di seluruh jaringan dealer 3S Mitsubishi Motors di Indonesia.

Dan berlangsung sejak 23 Juni 2022 dan akan berakhir pada 31 Juli 2022.

Baca Juga: Spesifikasi Mesin Euro-4 Mitsubishi Triton Serta Tampilan Barunya

“Komitmen kami adalah untuk selalu menemani setiap langkah dalam petualangan hidup masyarakat Indonesia. Dan kedua kampanye tersebut merupakan salah satu bentuk nyata kontribusi MMKSI," kata Eiichiro Hamazaki, Director of After Sales Division PT MMKSI.

"Kami sangat berharap melalui dua kampanye ini, kami dapat berkontribusi menciptakan momen berharga bagi anak-anak dan juga
para konsumen," tambah Eiichiro.

Kampanye Mitsubishi Peduli Anak Indonesia kembali dihadirkan oleh MMKSI dan tetap melibatkan para konsumen.

Cara ikuti kampanye Mitsubishi untuk Hari Anak Nasional
MMKSI
Cara ikuti kampanye Mitsubishi untuk Hari Anak Nasional

Untuk turut berkontribusi dalam kampanye ini, konsumen kendaraan Mitsubishi Motors hanya perlu melakukan transaksi di dealer resmi Mitsubishi.

Editor : GBRN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa