Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Baca Ini Sebelum Membeli Ban Jip Dan SUV Anda Supaya Tidak Salah Pilih

Bimo SS - Sabtu, 29 Agustus 2020 | 08:41 WIB
baca kode ban
baca kode ban

Dan setelah ukuran velg, adalah kapasitas beban hingga batas kecepatan maksimal tipe ban ini,” jelas Welly yang punya toko ban di daerah Meruya Raya, Jakarta Barat.

Setiap huruf dan angka pada dinding samping ban atau sidewall adalah spesifikasi ban yang kita gunakan.

Sebaiknya kita paham kode yang tertera pada ban, jadi paham kebutuhan ban tersebut sebelum dipasang pada kendaraan anda. Apa saja kode yang perlu diperhatikan sebelum beli ban 4x4 anda? Yuk, disimak...

Kode M+S

kode ban M+S
kode ban M+S

Kalau diperhatikan, beberapa ban ada kode M+S pada sidewall, ini adalah singkatan dari Mud and Snow.

Bahkan pada ban yang sudah jenis Mud Terrain atau Extreme Trekker pada Simex pun masih dipasangkan kode M+S ini. 

Rupanya, kode ini untuk jenis material karet ban yang tahan terhadap iklim. Artinya karet ban yang digunakan tahan terhadap semua musim, mulai dari panas hingga musim salju sekalipun.

Sehingga ban ini tetap berfungsi seperti biasanya walau sedang digunakan pada suhu yang sangat rendah.

Baca Juga: Toyota Fortuner Jadi Tambah Keren Berkat Body Kit Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa